Cara Membuat Ayam Kecap

Ayam Kecap, Resep Ayam Kecap, Cara Membuat Ayam Kecap

Satukabar.com - Bagi Anda penikmat masakan manis ayam kecap merupakan resep yang pas buat Anda, selain itu ayam kecap sangat banyak penikmatnya mungkin Anda salah satunya yang lagi membaca artikel ini. Hehe

Ayam Kecap, Resep Ayam Kecap, Cara Membuat Ayam Kecap
Ayam Kecap
Artikel ini sengaja penulis buat untuk memberikan informasi kepada pembaca yang saat ini sedang mencari informasi cara membuat ayam kecap, berikut ini adalah resep yang harus Anda persiapkan.
Lihat :

Adapun Bahan Serta Bumbu yang Disiapkan


  1. Beli 1 ekor ayam ataupun 2 ekor sesuai kebutuhan Anda, namun yang penulis berikan bumbu nya hanya untuk 1 ekor ayam.
  2. Iris secara halus bawang putih sebanya 2 siung, bahan ini digunakan untuk ditumis nantinya.
  3. Ambil 12 siung bawang merah iris halus seperti bawang putih tadi.
  4. Kemudian ambil kecap manis sebanyak 11 sendok atau sesuai selera yang Anda inginkan.
  5. Penyedap yang digunakan adalah kecap inggris sebanyak 1 sendok.
  6. Siapkan jahe kisaran 6 cm
  7. Ambil jeruk nipis sekitar 1 biji supaya tidak terlalu amis.
  8. Agar memiliki rasa pedas siapkan cabe rawit sesuai selera, atau jika ingin simple gunakan kecap pedas.
  9. Selanjutanya minyak goreng dan air bersih untuk menumia.
  10. Garam halus secukupnya sesuai selera.

Cara Membuat Ayam Kecap


  1. Rebuslah potongan daging ayam tadi hingga menjadi setengah matang.
  2. Selanjutnya bersihkan daging ayam yang direbus tadi kemudian siramkan air perasan dari jeruk nipis secara merata, dan aduk sampai benar-benar rata.
  3. Ambil garam dan taburkan pada daging ayam kira-kira sebanyak satu sendok makan, tapi tergantung selera sih. Diaduk hingga menjadi rata diamkan hingga kurang lebih sekitar 13 menit-15 menit.
  4. Kemudian rebus air bersih di dalam panci dan tunggu sampai mendidih, jika sudah mendidih masukkan kembali daging ayamnya ke dalamnya sampai setengah matang seperti tadi.
  5. Jika sudah siap tiriskan daging tersebut dari air.
  6. Tahap selanjutnya siapkan untuk bumbu tumis yang disiapkan tadi. Adapun cara pengolahan dengan menggoreng irisan bawang merah dan bawang putih dengan menggunakan sedikit minyak. Tambahkan jahe, saus atau cabe kedalamnya.
  7. Kemudian tambahkan kecap manis dan kecap inggris. Aduk-aduk sampai rata hingga tercium bau harumnya.
  8. Terakhir masukkan air bersih kurang lebih 300-350 ml dan masukkan potongan ayam yang matang tadi ke dalamnya, aduk bersama bahan-bahan yang lain.
  9. Silahkan sesuaikan rasanya dengan selera, baik garam ataupun bumbu lain yang dianggap perlu.
Demikianlah informasi cara membuat ayam kecep, semoga dapat membantu dan menambah pengetahuan. Jangan lupa dibagikan kepada bunda lainnya.
Name

Info Menarik,10,Kesehatan,22,Resep,5,Teknologi,14,Tips,25,Tutorial,14,
ltr
item
Satu Kabar » Dunia Informasi: Cara Membuat Ayam Kecap
Cara Membuat Ayam Kecap
Ayam Kecap, Resep Ayam Kecap, Cara Membuat Ayam Kecap
https://2.bp.blogspot.com/-9Y118kAwP1Y/WgV8NPZuv_I/AAAAAAAAAp8/o2Pl8v-hY8MefhifUF9uictYZd-xuWjzgCLcBGAs/s1600/cara-membuat-ayam-kecap.png
https://2.bp.blogspot.com/-9Y118kAwP1Y/WgV8NPZuv_I/AAAAAAAAAp8/o2Pl8v-hY8MefhifUF9uictYZd-xuWjzgCLcBGAs/s72-c/cara-membuat-ayam-kecap.png
Satu Kabar » Dunia Informasi
https://www.satukabar.com/2017/11/cara-membuat-ayam-kecap10.html
https://www.satukabar.com/
https://www.satukabar.com/
https://www.satukabar.com/2017/11/cara-membuat-ayam-kecap10.html
true
1118912928609021104
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy